JAKARTA – Kecerdasan buatan (AI) mulai digunakan dalam kegiatan kurikulum bahasa. Salah satunya adalah bahasa Mandarin yang dilakukan secara online.
Dengan menggunakan AI, masyarakat Indonesia akan lebih mudah dalam belajar bahasa Mandarin.
“Sistem data besar AI kami dapat membantu siswa memeriksa keakuratan pengucapan bahasa Mandarin mereka. Teknologi AI dapat membantu siswa meningkatkan esai tertulis dan memberikan skenario latihan percakapan dan pekerjaan rumah setelah kelas selesai,” kata ketua dan pendiri ChineseRD Guo Xinlin dalam pernyataan tertulisnya Jumat (8/11/2024).
“Oleh karena itu, para pendidik dapat menggunakan berbagai metode pembelajaran online ini untuk lebih efisien mengidentifikasi permasalahan siswa dan melakukan perbaikan yang tepat sasaran,” tambahnya.
Guo